Contoh Percakapan Bahasa Inggris Tentang Deskripsi dan Artinya

Posted on

Contoh Percakapan Bahasa Inggris Tentang Deskripsi dan Artinya – Welcoma back! Selamat datang kembali sahabat BDBI semua. Pada kesempatan kali ini admin akan kembali menambah koleksi percakapan bahasa Inggris di website kita tercinta.

Percakapan kali ini berkaitan dengan teks bahasa Inggris tentang deskripsi. Seperti apakah percakapannya? Langsung aja yuk sama-sama kita lihat percapannya berikut ini! Oh ya, seperti biasanya, admin juga akan memberikan arti dari percakapan tentang deskripsi di akhir percakapannya ya. Let’s check it out!

Contoh Percakapan Bahasa Inggris Tentang Deskripsi

Contoh Percakapan Bahasa Inggris Tentang Deskripsi dan Artinya


Conversation 1


Anggun : I’m happy for your second daughter.

Nabila   : Thank you.

Anggun : What does she look like?

Nabila   : She has pointed nose, white skin, straight hair,  and of course chubby cheek.

Anggun : She must be so beautiful.

Nabila   : Like mother, like daughter! 😀


Conversation 2


Fatma   : Good morning, Fit.

Fitri        : Morning Fat. How are you?

Fatma   : I’m good. You?

Fitri        : I’m very well, thanks.

Fatma   : By the way, have you seen Mr. Morgan? Our newest Chemistry teacher?

Fitri        : Yes. That’s actually I want to tell you too. hiihiii

Fatma   : He is so handsome, right? What do you think about him?

Fitri        : He is tall; he has pointed nose, black straight hair,  and smiling man. And how about you? What do you think about him?

Fatma   : I think he is fat enough but he always uses the right uniform, so he still looks awesome.


Conversation 3


Teacher                : Ok, guys. Yesterday, we’ve learned about descriptive. Now, I have thought a word. It’s a noun. You could ask me questions to guess what it is.

Rudi                       : Will we get a reward?

Teacher                : Sure.

Shinta                   : Mam, is it an animal?

Teacher                : No.

Dono                     : Is it a plants?

Teacher                : No.

Denny                   : It must be a person.

Teacher                : Yes.

Judika                   : What does he/she look like, mam?

Teacher                : I can only say ‘YES’ or ‘NO’.

Shinta                   : Male?

Teacher                : No.

Dewi                     : Female. Long hair?

Teacher                : Yes.

Dika                       : Is she an artist?

Teacher                : Yes.

Judika                   : Is she beautiful?

Teacher                : Yes.

Denny                   : White skin?

Teacher                : Yes.

Dono                     : Long hair?

Teacher                : Yes.

Dewi                     : Is she tall?

Teacher                : No.

Rudi                       : Is she Ayu Ting Ting?

Teacher                : No.

Shinta                   : Is she Cita Citata?

Teacher                : No.

Dika                       : Ooh… I know. She must be Syahrini. Am I right, mam?

Teacher                : Congratulation. Yes, you’re right Dika. She is Syahrini.

Dika                       : Horray… I’ll get a reward.

Arti dari Contoh Percakapan Bahasa Inggris Tentang Deskripsi


Percakapan 1


Anggun : Saya senang untuk kehadiran putri kedua mu.

Nabila   : Terima kasih

Anggun : Gimana ciri-cirinya?

Nabila   : Ia memiliki hidung mancung, kulit putih, rambut lurus, dan tentu saja pipi yang chubby.

Anggun : Dia pasti sangat cantik.

Nabila   : Seperti ibu, seperti anak perempuannya! 😀


Percakapan 2


Fatma   : Selamat pagi, Fit.

Fitri        : Pagi Fat. Apa kabar?

Fatma   : Aku baik, kamu?

Fitri        : Aku baik-baik saja, terima kasih.

Fatma   : Ngomong-omong, apakah kamu sudah melihat Mr. Morgan? Guru kimia terbaru kita?

Fitri        : Ya. Itu juga yang sebenarnya ingin aku beritahu. hiihiii

Fatma   : Dia sangat tampan, ya kan? Apa pendapatmu tentang beliau?

Fitri        : Dia tinggi; ia memiliki hidung mancung, rambut lurus hitam, dan pria yang murah senyum. Dan bagaimana denganmu? Apa pendapatmu tentang dia?

Fatma   : Aku pikir dia cukup gemuk tapi dia tetap menggunakan setelan baju yang tepat, jadi dia tetap terlihat mengagumkan.


Percakapan 3


Guru      : Ok, anak-anak. Kemarin, kita sudah belajar tentang deskriptif. Sekarang, ibu telah memikirkan sebuah kata. Ini adalah kata benda. Kalian bisa bertanya kepada ibu untuk menebak apa katanya.

Rudi       : Akankah kami mendapatkan hadiah?

Guru      : Tentu saja.

Shinta   : Mam, apakah itu seekor binatang?

Guru      : Bukan.

Dono     : Apakah itu tumbuhan?

Guru      : Bukan.

Denny   : Pasti orang.

Guru      : Ya.

Judika   : Seperti apa ciri-cirinya, bu?

Guru      : Ibu hanya bisa mengatakan ‘YA’ atau ‘TIDAK’.

Shinta   : Laki-laki?

Guru      : Bukan.

Dewi     : Perempuan. Rambutnya panjang?

Guru      : Ya.

Dika       : Apakah dia seorang artis?

Guru      : Ya.

Judika   : Apakah dia cantik?

Guru      : Ya.

Denny   : Kulit putih?

Guru      : Ya.

Dono     : Rambut panjang?

Guru      : Ya.

Dewi     : Apakah dia tinggi?

Guru      : Tidak.

Rudi       : Apakah dia Ayu Ting Ting?

Guru      : Bukan.

Shinta   : Apakah Cita Citata?

Dika       : Ooh … Aku tahu dia pasti Syahrini. Apa aku benar, bu?

Guru      : Selamat. Ya, kamu benar Dika. Dia adalah Syahrini.

Dika       : Horree… aku akan mendapat hadiah.

Demikianlah Contoh Percakapan Bahasa Inggris Tentang Deskripsi dan Artinya yang dapat admin berikan pada kesempatan kali ini. Semoga percakapan bahasa Inggris diatas dapat menjadi salah satu referensi saat mencari materi tentang descriptive text. Keep learning all and thank you! 😀

Image source: image.google.co.id

Simak juga materi bahasa Inggris lainnya disini:

Gravatar Image
I Love Teaching and Learning English. Bagikan juga artikel diatas, agar bermanfaat juga untuk sahabat Anda. ^_^

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *